Admin - Jumat, 18 Agustus 2023 02:58 WIB
Bagaimana Cara Memainkan Kolintang
Bagaimana cara memainkan Kolintang sebenarnya tidak terlalu sulit, cukup dipukul saja menggunakan sebuah alat berupa stik kemudian, menghasilkan berbagai macam bunyi. Suaranya begitu khas, merdu, nyaring dan enak didengar.
Mampu menghasilkan berbagai nada, mulai dari rendah hingga tinggi. Bila dilihat memang hampir mirip dengan alat musik lain. Tetapi, ada satu hal unik jika, diperhatikan lebih lanjut. Stik yang digunakan tidak cukup satu saja, melainkan ada tiga. Biasanya, beberapa alat musik Indonesia hanya menggunakan dua saja, bahkan ada juga satu. Jadi, butuh keterampilan khusus agar bisa menghasilkan bunyi.
Daerah Asal Kolintang
Bagaimana cara memainkan Kolintang ini sendiri dapat dipelajari langsung ke daerah asalnya berada di kawasan Sulawesi Utara. Lebih tepatnya, orang Suku Minahasa yang sering memainkannya untuk berbagai acara.
Menurut ceritanya, penemuan Kolintang sendiri berasal dari sebuah cerita rakyat. Dulu ada seorang gadis cantik sedang bernyanyi bernama Lintang. Suatu hari, perempuan itu dilamar oleh pemahat kayu.
Namanya adalah Maksiga, sebenarnya Lintang menerima lamaran tersebut hanya saja, ada satu syarat harus dipenuhi terlebih dulu. Makasiga wajib menemukan sebuah alat musik dimana mampu menghasilkan suara indah.
Tetapi, harus lebih merdu dan indah dari seruling emas. Pada akhirnya, pemahat kayu tersebut berhasil menemukannya. alat musik tersebut menjadi awal mula terbentuknya Kolintang cara memainkannya dipukul.
Terbuat dari kayu menghasilkan suara tong, ting, tang, berurutan merupakan implementasi nada rendah, tengah, dan tinggi. Mereka menyebutnya sebagai tong tong tang, dan pada akhirnya menyempurnakan dengan nama Kolintang.
Untuk membuatnya, alat musik membutuhkan beberapa kayu yaitu bandara, kakinik, serta telur. Dalam budaya Suku Minahasa biasa dimainkan secara bersama sehingga, menciptakan irama yang menarik dan enak didengar.
Sumber Bunyi Kolintang
Bagaimana cara memainkan Kolintang menjadi sangat penting dipelajari karena, dari sini alat musik tersebut akan berbunyi. Sumber yang dihasilkan dari pukulan atau dan getaran kayu sehingga, mampu mengeluarkan bunyi indah.
Beberapa alat musik Indonesia juga mempunyai cara yang sama dalam menghasilkan bunyi tersebut. Sementara, nada-nada tersebut dapat dihasilkan dari bagaimana memukulnya yang terpengaruh pada penempatan serta panjang pendek kayu.
Cara Menghasilkan Bunyi Kolintang
Cara memainkannya sendiri harus diperhatikan dengan benar. Bagaimana memegang stik tersebut, tangan kanan harus memegang dua buah sementara kiri satu. Agar menghasilkan nada cukup dipukul saja dengan rendah.
Memukulnya tepat pada kayu atau wilahan yang jumlahnya ada 10 buah. Dimana, masing-masing memiliki panjang dan suara berbeda. Untuk memudahkan memainkannya, biasanya sudah tertulis nada dasarnya di dalam wilahan.
Jadi, Anda cukup mengikuti arahan dari musik harus memukul bagian mana. Harus diakui walau terasa mudah tetapi, memainkan alat musik tersebut tetap membutuhkan kemampuan khusus dan belajar bertahap.
Fungsi Kolintang
Masyarakat Suku Minahasa sendiri sering menggunakannya sebagai salah satu iringan musik berbagai upacara adat. Ketika mereka sedang mengadakan acara pemujaan arwah Roh nenek moyang. Sayangnya, hal tersebut mulai ditinggalkan.
Fungsinya bergeser menjadi pengiring saat ada tamu undangan datang. Biasanya pejabat negara atau kunjungan dari negara lain. Mereka akan menyambutnya dengan tarian serta iringan dari alat musik ini.
Tidak hanya itu saja, penggunaannya juga sering dilakukan untuk acara hiburan seperti panggung konser, sebagai awal pembukaan. Sebagai inspirasi instrumen musik indie dan masih banyak lagi.
Inilah salah satu budaya bangsa yang tidak boleh ditinggalkan begitu saja. Harus dilestarikan sampai nanti anak cucu menikmati. Oleh karena itu, tetap belajar bagaimana cara memainkan Kolintang agar tetap lestari.
Cara Mendidik Anak (0)
Pengenalan Gerakan Sholat (0)
Rak Buku (0)
Rak Buku Gantung (1)
Supplier Mainan Anak (1)
Mainan Anak Edukatif (1)
Usaha Mainan Anak (1)
Reseller Mainan Anak (1)
Alat Peraga Paud (1)
Alat Peraga Edukatif (1)
Mainan Kayu Edukatif (2)
Mengajarkan Gerakan Wudhu Pada Anak (0)
Mengenal Warna Pada Anak (0)
mainan edukasi (16)
Mainan Anak Tukang-Tukangan (0)
Tips Pengenalan Panca Indera (0)
Toko Mainan (0)
Tips Agar Anak Menghafal Hijaiyah (0)
Cara Memainkan Kolintang (0)
Tips Anak Cepat Menghafal Abjad (0)
Manfaat Mainan Puzzle (0)
Jenis Cat yang Aman (0)
Jenis Kayu Yang Aman Untuk Anak (0)
Menyusun Puzzle Kayu (0)
Alat dan Bahan Membuat Kerajinan (0)
Menyusun Rak Buku (1)